Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Membuat Bakso Daging Sapi Kenyal Nikmat

Cara Membuat Bakso Daging Sapi Kenyal Nikmat

Cara Membuat Bakso Daging Sapi Kenyal Nikmat

Cara Membuat Bakso Daging Sapi Kenyal Nikmat-Bakso, iya mungkin makanan ini sudah terdegar tidak asing lagi di telinga kita, makanan bervarian kuah dan terbuat dari daging sapi ini sangat digemari oleh banyak orang usia berapapun, makan ini juga tidak membuat bosan para konsumsinya, namun jika anda makan terlalu banyak tidak baik pula untuk para paenderita kolesterol karna makanan ini memiliki banyak lemak yang terkandung di dalamnya, untuk mengunggah selera saya ingin berbagi resepnya guys. Ternyata mudah guys, kepikiran kan kalo anda bisa memasak sendiri makanan yang digemari oleh banyak orang, varian rasa sapi membuat sangat sedap kuahnya tanpa bahan penyedap berbahaya, di sisi lain makanan ini pun bisa anda buat sebagai modal membuka makanan atau jajanan mmasyarakat sekitar. Nah menarik kan, langsung saja saya perkenalkan bahan-bahan dan langkah-langkahnya, ikuti artikel ini dan jangan bosan ya guys…


Bahan-bahan untuk Cara Membuat Bakso Daging Sapi Kenyal Nikmat



  • 1 kg daging sapi giling yang masih segar
  • 1 ons tepung kanji, pilih merk yang bagus agar bisa lebih nikmat
  • 6 siung bawang putih yang sudah dikupas
  • 1 sendok makan garam beriodium
  • 1/2 sendok teh merica bubuk
  • penyedap rasa secukupnya merk apapun



Bahan membuat kuah bakso

  • Tulang sapi
  • Air
  • 5 siung bawang putih yang sudah digoreng dan dihaluskan
  • 4 siung bawang merah yang sudah digoreng dan dihaluskan
  • 2 sendok teh gula
  • 1 sendok makan garam
  • ½ sendok teh lada
  • 4 batang daun bawang pre dan ambil bagian putihnya saja lalu iris dengan halus
  • 2 sendok teh kaldu sapi instan



Langkah-langkah Cara Membuat Bakso Daging Sapi Kenyal Nikmat


  1. Siapkan bawang putih dan merah yang sudah dihaluskan, jika sudah halus campurkan ke dalam adonan sapi giling
  2. Kemudian bentuklah adonan dengan bentuk bulat menggunakan tangan yang bersih, usahakan ukuran tidak terlalu kecil dan tidak terlalu besar .dan masukkan ke dalam panci yang sudah terisi setengah air mendidih.
  3. Jika sudah matang dan mengembang tiriskan sebentar. Tanda bakso yang telah matang adalah mengapung di permukaan air yang mendidih.
  4. Angkat bakso yang telah matang dan tiriskan dalam suhu ruangan.





Cara Membuat Kuah Bakso

  1. Siapkan air untuk merebus air dan tulang sapi hingga air mendidih dan matang.
  2. Tambahkan bumbu-bumbu yang tertera di prosedur atas
  3. Jika sudah matang, kecilkan apinya dan selanjutnya anda sudah bisa menyajikan bakso bersama kuahnya.
  4. Anda bisa tambahkan bahan tambahan seperti mie, siomay, kubis, bawang goreng, saus tomat
  5. Sajikan dengan siraman kuah bersama pentol



Cara Membuat Bakso Daging Sapi Kenyal Nikmat-Nah resep cara membuat bakso ini sudah jadi, gimana mudah bukan, sekian dari saya wassalam


Posting Komentar untuk "Cara Membuat Bakso Daging Sapi Kenyal Nikmat"